1. Home
  2. »
  3. Selebritis
23 Februari 2020 08:09

Penampilan 5 seleb kenakan busana dari plastik, nyentrik abis

Meski nyentrik, busana mereka tetap stylish dan elegan Hira Hilary Aragon

Brilio.net - Ngomongin soal gaya fashion selebriti memang nggak pernah ada habisnya. Sebab memang tak bisa dipungkiri, seorang selebriti identik dengan penampilannya yang glamor dan kerap menggunakan barang-barang mewah.

Mulai dari ujung kaki hingga ujung kepala, mereka biasa mengenakan barang-barang branded yang harganya ditaksir mencapai puluhan bahkan ratusan juta. Pada dasarnya hal ini dilakukan untuk menunjang penampilannya saat di depan layar kaca.

Sebagai seorang publik figur, tak jarang pula selebriti bereksperimen dalam berbusana. Salah satunya memakai pakaian dari bahan yang tak biasa seperti yang dilakukan sejumlah selebriti ini. Mereka tampil beda dengan pakaiannya yang terbuat dari plastik.

Hasilnya tentu saja stylish dan nyentrik abis. Kira-kira siapa saja sih mereka?

Dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Minggu (23/2), berikut 5 seleb yang fashionnya kenakan busana dari plastik.


1. Lakukan pemotretan, Jessica Iskandar nyentrik dengan gaun panjang merah muda. Bukan cuma gaunnya, rambutnya juga diberi aksesori plastik.

BACA JUGA :
Masih berduka, 'BCL' tetap nyanyi bareng Ariel di konser NOAH


foto: Instagram/@inijedar



2. Amanda Rawles memadukan tank top hitam dan dibalut coat abu-abu. Penampilannya dengan rok plastik transparan curi perhatian.

BACA JUGA :
7 Potret restoran Aziz Gagap, hidangkan makanan tradisional

foto: Instagram/@iwanlatiff



3. Kenakan gaun silver serta hijab, ada unik dalam busana Mulan Jameela. Ia menggunakan aksesori kepala yang terbuat dari plastik.

foto: Instagram/@awanpotret17



4. Gaya nyentrik Millen Khan pemotretan. Ia memakai aksesori yang menutupi kepalanya berbahan plastik.

foto: Instagram/@miller_khan



5. Pesona Agnez Mo dengan gaya busananya yang tak biasa. Di mana Agnez memilih busana kebaya plastik yang dipadukan dengan plastik warna hijau.

foto: kapanlagi.com






SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags