1. Home
  2. »
  3. Selebritis
24 Februari 2023 15:40

Pengisi suara dalam film Darah Muda Rhoma Irama masih eksis jadi pedangdut, ini 11 potret terbarunya

Usianya kini akan menginjak 63 tahun, tetapi suara penyanyi dangdut ini masih tetap kuat dan menggelegar. Brilio.net
foto: Instagram/@ritsu1909_official

Brilio.net - Siapa yang tak kenal dengan sosok Rhoma Irama? Seorang raja dangdut yang selama lebih dari enam dekade berkarya ini namanya tetap populer hingga sekarang. Bukan hanya musik, ia juga pernah merajai layar lebar Tanah Air lewat film-film musikalnya.

Seperti diketahui, film musikal adalah genre film yang di dalamnya banyak lagu dinyanyikan oleh para karakter yang terjalin ke dalam narasi. Seperti di dalam film 'Darah Muda' yang dinyanyikan oleh Rhoma Irama dan seorang penyanyi senior yang hingga kini masih wara-wiri di layar kaca.

BACA JUGA :
Kekasih Rhoma Irama di film 'Begadang' ini masih memesona di usia 68 tahun, intip 9 potret dulu & kini


Walau tidak ikut terlibat di layar kaca, eksistensi dan nama penyanyi senior ini mulai naik setelah menjadi pengisi suara dalam film Rhoma Irama. Selain wajahnya yang ayu, suara penyanyi senior ini juga sangat merdu. Nggak heran, jika ia menjadi salah satu penyanyi senior yang memiliki banyak penggemar.

Sama seperti Rhoma Irama, penyanyi ini juga melebarkan sayapnya sebagai pedangdut lho. Di usianya yang senja, vokal suara yang dimiliki sang penyanyi tetap bisa membuat siapa saja kagum dengannya. Usianya kini akan menginjak 63 tahun, tetapi suaranya masih tetap kuat dan menggelegar.

Penasaran dengan sosok pedangdut senior ini? Berikut brilio.net rangkumkan dari berbagai sumber pada Jumat (24/2), 11 potret terbaru pengisi suara dalam film 'Darah Muda' Rhoma Irama yang masih masih eksis sebagai pedangdut.

BACA JUGA :
Wanita yang menggilai Rhoma Irama di film vakum jadi artis, ini 11 potret terbarunya yang awet muda

Mgg: RICKA MILLA SUATIN

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags