1. Home
  2. »
  3. Selebritis
31 Oktober 2022 21:26

Potret 9 aktris saat debut main film usai bintangi banyak sinetron

Deretan ratu sinetron ini mencoba keberuntungan dengan debut di film layar lebar. Brilio.net
foto: Instagram/@nikitawillyofficial94; Instagram/@naymirdad

Brilio.net - Banyaknya para penikmat sinetron di tanah air membuat para seleb kebanjiran job sinetron. Bahkan tak jarang sejumlah aktris sampai dijuluki sebagai ratu sinetron. Julukan tersebut diberikan kepada para artis yang banyak membintangi judul sinetron selama ia berkarier di dunia hiburan.

Sejak zaman dahulu sinetron memang memiliki daya tarik tersendiri di hati masyarakat Indonesia. Selain karena jalan cerita yang menarik, para artis yang sukses membawakan karakter dalam sinetron juga berhasil membawa emosi dari para penontonnya.

BACA JUGA :
Temu kangen, begini 9 momen pemain Bajaj Bajuri jenguk Nani Wijaya


Tak hanya puas dengan seni peran dalam sinetron, banyak aktris tanah air yang juga mencoba keberuntungan mereka dengan debut di film layar lebar. Membawakan sebuah peran dalam sinetron dan film layar lebar tentu memiliki perbedaannya masing-masing. Tak heran jika para aktris ini mendapat tekanan tersendiri dalam membawakan peran mereka.

Penasaran siapa saja aktris sinetron yang debut di seni peran film layar lebar? Berikut ini brilio.net berhasil merangkum potret sembilan aktris saat debut main film usai bintangi banyak sinetron yang dilansir dari berbagai sumber pada Senin (31/10).

BACA JUGA :
20 tahun berlalu, potret dulu & kini 9 pemain Siapa Takut Jatuh Cinta

Mgg: Muhammad Reza Ariski

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags