1. Home
  2. »
  3. Selebritis
10 Desember 2017 03:09

Potret cantiknya 7 bridesmaids saat lamaran Raditya Dika-Annissa

Dihadiri sejumlah sahabat, termasuk para selebriti. Fefy Haryanto
foto: Instagram @aldiphoto

Brilio.net - Komika Raditya Dika baru saja melewati tahapan penting dalam hidupnya. Pada Jumat (8/12), Raditya melamar kekasihnya, Annissa Azizadalam suasana yang romantis. Momen bersejarah bagi hidup pasangan ini dihadiri sejumlah sahabat, termasuk para selebriti.

Dari sekian banyak sahabatnya yang datang, pemandangan yang mencuri perhatian adalah keberadaan bridesmaids. Jika dilihat dari foto yang diunggah Annissa lewat akun @anissaaziza, setidaknya ada tujuh cewek cantik yang jadi bridesmaids.

BACA JUGA :
10 Gaya Sallyna Diana tunangan Putu Gede, tak kalah dari Nikita Willy


"Dear diary-diary ku..
Trimakasih sudah menampung cerita2 ku selama ini.... apalagi ya, pngn sweet sih. Tp bingung mau ngomong apaTerlalu happy kalian udh bisa hadir di acara special ku!!!
-----
Much Love,
Calon pengantin bukan rahasia lagi.
#haripatahhatikelurahan," tulis Annissa mengiringi foto yang diunggahnya.

Nah, seperti apa dan siapa mereka? Berikut ulasan singkat yang dikutip dari berbagai sumber, Sabtu (9/12).

BACA JUGA :
10 Momen bahagia pertunangan Rifky Balweel dan Biby Alraen

1. Annissa bersama tujuh bridesmaids yang cantik-cantik. Mereka adalah Greetha Granzetta, Citra Kirana, Erica Putri, January Christy, Fina Phillipe, Chichi Rezki Amelia, dan Ayu Andriana.

foto: Instagram @aldiphoto

2. Sahabat Annissa, Greetha Granzetta.

foto: Instagram @granzetta

3. Artis cantik, Citra Kirana.

foto: Instagram @citraciki

4. Artis dan model Erica Putri.

foto: Instagram @ericaputrii

5. Makeup artist, January Christy.

foto: Instagram @januarychristy

6. Aktris dan pembawa acara, Fina Phillipe.

foto: Instagram @lafinaa

7. Teman Annissa, Chichi Rezki Amelia yang diapit Erica Putri, dan Citra Kirana.

foto: Instagram @chichirizki

8. Teman curhat Annissa, Dwi Ayu Kurnia Andriana.

foto: Instagram @ayuandriana

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags