1. Home
  2. »
  3. Selebritis
1 Agustus 2021 10:01

Potret jadul 9 aktor usia 50-an tahun jadi bintang iklan, manglingi

Wajahnya kerap muncul menjadi model iklan fashion, elektronik, hingga sepeda motor. Syifaul Qulubil

Brilio.net - Sejak dulu, dunia hiburan Tanah Air selalu menghadirkan banyak aktor-aktor bertalenta. Aktingnya yang jempolan pun kerap menghiasi film maupun sinetron dari berbagai genre mulai dari romantis, laga, hingga komedi.

Selain eksis di dunia seni peran, mereka juga banjir tawaran jadi bintang iklan. Wajahnya kerap muncul menjadi model iklan fashion, elektronik, hingga sepeda motor.

BACA JUGA :
7 Potret bukti Rey Mbayang mirip Song Kang 'Nevertheless', bak kembar


Kini mereka pun sudah berusia 50-an tahun. Beda dengan penampilannya kini, potret lawas mereka saat jadi bintang iklan saat itu cukup manglingi hingga sukses curi perhatian.

Penasaran seperti apa? Simak ulasannya dalam potret jadul 9 aktor usia 50-an tahun saat jadi bintang iklan, dilansir brilio.net dari berbagai sumber padaMinggu (1/8).

1. Mandra sering banget lho didapuk jadi bintang iklan motor pada masanya.

BACA JUGA :
Heboh video mesra mirip Adhisty Zara, unggahan sang kakak jadi sorotan

foto: Instagram/@cinta_nostalgia

2. Sebagai aktor tersohor sejak muda, Rano Karno pernah membintangi iklan produk TV. Begini penampilan kece 'Si Doel' saat itu~

foto: Instagram/@rayuaniklan

3. Memiliki postur tubuh yang gagah dan wajah tampan, Thomas Djorghi kerap wara-wiri sebagai bintang iklan fashion.

foto: Instagram/@thomasdjorghi

4. Jadi model iklan bareng Desy Ratnasari, pangling nggak sama paras Dede Yusuf saat itu?

foto: Instagram/@my.nahsifkhan

5. Ari Wibowo sejak dulu memang kece dan rupawan ya~

foto: Instagram/@smen999x

6. Masa kecil Adi Bing Slamet ternyata sudah eksis sebagai bintang iklan TV lho.

foto: Instagram/@smen999x

7. Dengan segenap pesonanya, nggak heran deh kalau Donny Damara laris jadi bintang iklan.

foto: Instagram/@my.nahsifkhan

8. Kalau ini potret Jeremy Thomas saat jadi bintang iklan produk pager pada 1996.

foto: Instagram/@happymemories85

9. Komeng memang sering tampil sebagai bintang iklan motor ternama. Gayanya khas!

foto: Instagram/@rayuaniklan

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags