1. Home
  2. »
  3. Selebritis
18 Desember 2020 17:03

Potret lawas 10 ayah seleb sewaktu muda, Jamal Mirdad bikin pangling

Berbeda dengan penampilannya saat ini, paras mereka kala itu berhasil curi perhatian. Syifaul Qulubil

Brilio.net - Kehidupan seputar selebriti tak henti-hentinya menarik untuk dibahas. Selain gaya hidup dan perjanan kariernya, kehidupan pribadi mereka juga tak jarang mengundang rasa penasaran.

Salah satu yang ikut tersorot dari para selebriti ini adalah orang tuanya. Selain ibu, sosok ayah mereka pun juga tak kalah tenarnya.

BACA JUGA :
10 Potret kedekatan Betharia Sonata dan pacar Leon Dozan, akrab banget


Maka tak mengherankan jika ayah-ayah seleb ini juga ikut diidolakan. Gaya mereka yang stylish juga tak jarang tuai pujian.

Nah, tapi kiranya seperti apa ya potret mereka semasa mudanya? Penasaran bukan? Yuk langsung saja intip potret lawas 10 ayah seleb sewaktu muda, seperti dilansir brilio.net dari berbagai sumber pada Jumat (18/12).

1. Nggak kalah ganteng dari Gading, ini dia Roy Marten saat mudanya. Memesona banget, ya?

BACA JUGA :
12 Potret Amy Qanita dari masa muda hingga kini, pesonanya tak luntur

foto: Instagram/@anto_bellina

2. Nah kalau ayah Lesty, Endang Mulyana punya kumis tipis-tipis nih waktu itu.

foto: Instagram/@ayah_kejora

3. Berasal dari Jerman, ayah Cinta Laura yakni Michael Kiehl karismatik banget.

foto: Instagram/@herdianak

4. Kalau ayah dari Zaskia dan Shireen, Mark Sungkar bak seleb Hollywood nih!

foto: Instagram/@zaskiasungkar15

5. Nggak heran deh kalau ayah dari Leon Dozan, Willy Dozan dijuluki sebagai Bruce Lee Indonesia saat mudanya.

foto: Instagram/@willydozan777

6. Raja Dangdut sekaligus ayah dari Ridho Rhoma, Rhoma Irama memang sudah menawan dari dulu.

foto: Instagram/@katabijak.op

7. Kenal nggak ini siapa? Ini adalah Jamal Mirdad, ayah dari Nana Mirdad dan Naysilla Mirdad. Bikin pangling!

foto: Instagram/@elisadirgayu

8. Kalau ayah dari Fachry Albar ini sih udah kece dari sananya ya guys.

foto: KapanLagi.com

9. Ayah tiri Al, El dan Dul, Irwan Mussry tampan dan gagah lho saat mudanya. Ini buktinya~

foto: Instagram/@irwanmussry

10. Yap, ini adalah gaya keren ayah dari Valerie Thomas, Jeremy Thomas saat itu.

foto: Instagram/@adisya.putra

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags