1. Home
  2. »
  3. Selebritis
19 April 2022 10:19

Potret Luna Maya bareng 9 seleb dunia, akrabnya bikin iri

Dari pemeran Thor hingga Captain America pernah diajak foto bareng Luna Maya. Bikin iri kan? Syeny Wulandari

Brilio.net - Pesona seorang Luna Maya memang nggak perlu diragukan lagi. Selain berparas cantik, kehidupannya juga kerap menjadi sorotan masyarakat Tanah Air. Menyandang status sebagai seleb papan atas, Luna Maya diketahui sering terbang ke Amerika untuk menghadiri berbagai acara brand ternama dunia.

Baru-baru ini, ia diketahui tengah berada di Las Vegas, Amerika Serikat untuk menonton konser BTS. Tak hanya itu, rupanya Luna juga menonton acara festival Coachella 2022. Di sana ia tampak dekat dengan penyanyi ternama yang baru saja mengguncang Coachella, Jackson Wang.

BACA JUGA :
7 Momen Luna Maya dan Ariel Noah tak sengaja bertemu, didoakan CLBK


Bukan sekali ini, sebelumnya Luna Maya membagikan momen dirinya bersama seleb dunia lainnya di berbagai momen lewat Instagram pribadinya. Potret-potret Luna bersama para seleb dunia pun sukses bikin netizen iri.

Penasaran kan, seperti apa momen Luna Maya pose bareng seleb-seleb dunia? Simak potretnya dilansir brilio.net dari akun Instagram @lunamaya pada Selasa (19/4).

BACA JUGA :
Dikira foto bareng Syahrini, momen Luna Maya nonton MotoGP tuai atensi

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags