1. Home
  2. »
  3. Selebritis
25 Agustus 2023 19:25

Potret rooftop 11 seleb ini desainnya unik, punya Ello dijadikan sebagai studio musik pribadi

Mendesain bagian tertentu di rumah memang dapat menciptakan kenyamanan penghuninya. Termasuk ide kreatif para seleb ini dalam mendesain rooftop. Syeny Wulandari
Potret rooftop seleb ini desainnya unik

1. Menginginkan suasana liburan selalu hadir di rumahnya, pesinetron Natalie Sarah memilih konsep bohemian ala Santorini untuk desain rooftop-nya.

BACA JUGA :
Bocah pernah jualan baju di pasar ini jadi istri pengusaha, 10 potret rumahnya punya lobi bak di mal


rooftop seleb desainnya unik
Instagram/@natalie_sarahs

2. Walaupun sudah memiliki villa di Bali, Titi Kamal dan Christian Sugiono tetap menerapkan konsep garden ala Bali di rumah mereka di Jakarta.

BACA JUGA :
Mewah bak hunian sultan, 11 potret rumah Farah Quinn di Amerika ini punya air terjun mini

rooftop seleb desainnya unik
Instagram/@titi_kamall

3. Sudah memiliki kolam renang di lantai satu rumah, Iis Dahlia akhirnya memutuskan untuk menjadikan rooftop di rumahnya lapangan golf kecil-kecilan.

rooftop seleb desainnya unik
YouTube/deHakim

4. Dengan menawarkan pemandangan kota yang indah, rooftop di rumah Ahmad Dhani memiliki fasilitas yang lengkap, mulai dari beberapa meja dan kursi, dapur, mini playground, hingga kolam renang.

rooftop seleb desainnya unik
YouTube/VIDEO LEGEND

5. Shireen Sungkar menyulap rooftop rumahnya menjadi bernuansa Bali. Konsep all white di rooftop ini memberi kesan cerah dan ala cafe di pinggiran pantai.

rooftop seleb desainnya unik
YouTube/The Sungkars

6. Di rumah mewah bak hotel bintang lima miliknya, Prilly Latuconsina memiliki rooftop indoor dan outdoor. Tempat ini biasa digunakan untuk barbeque party bersama keluarga atau teman atau sekedar bersantai.

rooftop seleb desainnya unik
YouTube/Prilly Latuconsina

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags