1. Home
  2. »
  3. Selebritis
15 Oktober 2018 08:01

Sahabatan, ini 6 potret Sivia & Febby eks Blink ibadah umrah bareng

Keduanya mengunggah momen akrab itu di Instagram pribadi masing-masing. Lola Lolita
foto: Instagram/@febbyrastanty dan @siviazizah

Brilio.net - Grup girlband Blink setahun lalu dinyatakan bubar. Keempat personel girlband ini yaitu, Febby, Pricilla, Via dan Ify sepakat untuk mengakhiri enam tahun kebersamaannya. Meski sempat diterpa kabar tak mengenakkan bahwa bubarnya grup girlband ini karena persoalan pribadi.

Namun dari personel girlband ini sendiri mengaku, bubarnya mereka karena kesibukan masing-masing. Walaupun tak bersama lagi di grup girlband Blink, namun mereka mengaku tetap masih berteman.

Nah baru-baru ini tampak Febby dan Sivia umrah bareng. Ini bukti, bahwa mereka masih berteman hingga detik ini. Ingin tahu bagaimana potret umrah bareng Febby dan Sivia ini? Berikut foto-foto kebersamaan Febby dan Sivia saat umrah bersama, yang dilansir brilio.net dari berbagai sumber, , Senin (15/10).

1. Salah satu hal menarik saat ibadah umrah atau haji ialah, di sela-sela beribadah tiap jamaah bisa mendapatkan hiburan segar dengan memandangi ratusan burung merpati. Seperti Sivia nih, mengabadikan momennya di tengah ratusan merpati. Keren banget kan?

BACA JUGA :
Michael Buble tinggalkan dunia musik, alasannya bikin haru


foto: Instagram/@siviazizah

2. Tak ketinggalan, Febby juga mengabadikan momennya di tengah ratusan merpati. wah tampak gayanya sama ya?

BACA JUGA :
Sebulan jalani perawatan usai kecelakaan, Saleem Iklim tutup usia

foto: Instagram/@febbyrastanty

3. Gimana? menurut kamu gayanya sudah kompak belum?

foto: Instagram/@febbyrastanty dan @siviazizah

4. Febby dan Sivia tampak bersama saat menjalankan ibadah, bersama sahabat menjalankan ibadah itu menyenangkan banget ya.

foto: Instagran/@desminarkamal

5. Febby juga mengunggah foto kebersamaan mereka saat menjalankan ibadah umrah bersama di Instastory pribadinya.

foto: Instagram/@febbyrastanty

6. Ini sudah direncanakan atau memang cuma kebetulan aja ya? Tapi apapun itu senang bisa lihat mantan personel girlband Blink ini bisa ibadah bareng.



foto: Instagran/@desminarkamal


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags