1. Home
  2. »
  3. Selebritis
1 Desember 2022 15:22

Sering adu akting, 11 momen Michelle Ziudith dan Rizky Nazar main film

Kuatnya chemistry Rizky Nazar dan Michelle Ziudith dan kemampuan akting yang mumpuni, penonton kerap dibuat baper saat menonton film mereka. Brilio.net
Selain film, keduanya juga disandingkan dalam sebuah judul FTV

1. Di tahun 2015, Michelle Ziudith dan Rizky Nazar bermain dalam film berjudul Magic Hour. Saat itu Michelle berperan sebagai Reina dan Rizky Toby, mereka dikisahkan sebagai teman kecil yang kemudian terjebak friendzone.

BACA JUGA :
Adegan Rizky Nazar bersama 11 lawan mainnya di sinetron, bikin baper


foto: Youtube/CINEMA 21

2. Selain film, keduanya juga disandingkan dalam sebuah judul FTV berjudul Arjuna yang Hilang di tahun 2015. Arjuna dikenal sebagai cowok cupu berkacamata tebal, disandingkan bersama Michelle sebagai Raisa.

BACA JUGA :
Jarang tersorot, ini 11 potret kedekatan Rizky Nazar dan ibunda

foto: Instagram/@rizkyyoursfansclub

3. Di bawah naungan Screenplay Production, Rizky dan Michelle turut dipasangkan di sinetron Sajadah Cinta Maryam di tahun 2015. Secara tidak sengaja Maryam yang diperankan Michelle bertemu dengan Wahyu yang diperankan Rizky Nazar sebagai anak dari keluarga kaya, Maryam langsung cinta kepada Wahyu, meski berbeda kelas tapi ia berjuang untuk mendapatkan cinta Wahyu.

foto: Instagram/@scm_maryam

4. Berkisah tentang romantika masa remaja, Cantik-Cantik Magic (2015) ialah sinetron dengan alur cerita yang sayang untuk dilewatkan. Di sini Rizky Nazar tak sebagai pemeran utamanya, namun mereka tetap dikisahkan mempunyai hubungan spesial.

foto: vidio.com

5. Dalam judul sinetron Alphabet 2015, Rizky Nazar menjadi pelajar yang berkebutuhan khusus dan tumbuh menjadi anak yang selalu menggunakan instingnya untuk memprediksikan sesuatu hal. Dirinya beradu akting langsung dengan Michelle Ziudith yang berperan sebagai Beta.

foto: Instagram/@rizkynazar20

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags