1. Home
  2. »
  3. Selebritis
9 Maret 2023 21:21

Wanita ini dulunya dipilih sebagai pengganti Nike Ardilla, ini 11 potret nostalgianya di awal karier

Wanita ini sempat disematkan predikat 'titisan Nike Ardilla'. Syeny Wulandari

Brilio.net - Meninggal di usia muda, kepergian Nike Ardilla menjadi sebuah peristiwa besar di industri musik. Padahal saat itu Nike berada di puncak karier setelah album Bintang Kehidupan terjual lebih dari 2 juta copy.

Tragedi tersebut menyisakan duka dan kenangan bagi para penggemar, termasuk manajemen yang kala itu menaunginya. Pihak manajemen pun lantas berusaha mencari pengganti Nike Ardilla.

BACA JUGA :
Gadis yang ikut trip ke Eropa sama Nike Ardilla masih aktif bernyanyi, ini 9 potretnya di awal karier


Dari sekian nama, sosok artis ini dianggap paling mewakili sosok Nike Ardilla. Ya, dia adalah Nafa Urbach. Nafa juga sering diminta menyanyikan kembali lagu-lagu lawas yang dipopulerkan almarhumah.

Nafa Urbach memang mengawali kariernya sebagai seorang penyanyi pada era 1990-an. Aktris cantik ini bahkan dulunya sering disebut mirip dengan sang lady rocker, Nike Ardilla. Nggak percaya? Yuk, intip deretan potret lawas Nafa Urbach, seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (9/3).

BACA JUGA :
Aktor ganteng jadi anak moge kekasih Nike Ardilla di Jalur Putih kini hijrah, ini 10 potret terbarunya

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags