Brilio.net - Eksis di beberapa media sosial merupakan salah satu gerbang kamu bisa masuk di era kekinian. Posting dengan tagar tertentu atau pose yang lagi trending juga bisa bikin kamu makin hits dan populer di dunia maya.
Nah, melihat fenomena kekinian ini, seniman kelahiran Taiwan, John Yuyi membuat tato yang terinspirasi dari kehidupan online yang lagi happening. Yuyi yang kini menetap di New York, Amerika Serikat menato tubuhnya untuk mewujudkan idenya itu. Akan tetapi, semua tatonya itu nggak permanen, lho. Jadi bisa dihapus kapan saja.
BACA JUGA :
10 Patung seram ini bikin kamu tak berani menatapnya lama-lama
Mau coba tato kekinian Yuyi seperti apa? Lihat ini hasil karya John Yuyi sebagaimana dihimpun brilio.net dari Design Boom, Kamis (13/10).
1. Berapa followermu?
BACA JUGA :
20 Potret deburan ombak ini perlihatkan pesona laut, keren banget
2. Biar makin hits.
3. Kekinian abis lah.
4. Hayo sosial media apa ini?
5. Kesel kan kalau cuma diread doang.
6. Keren banget.
7. Anak Twitter banget?
8. Retweet terus.
9. Mau coba tato ini?
10. Semuanya saja ditato.