Brilio.net - Basah-basahan seperti di pantai merupakan salah satu jenis wisata favorit berbagai kalangan. Nah kalau kamu bosan dengan foto selfie di pantai yang gitu-gitu aja, mungkin sekarang saatnya kamu berimprovisasi. Dengan alat yang bernama Dome, kamu bisa menghasilkan foto underwater yang keren dan antimainstream.
Seperti 12 foto yang brilio.net kumpulkan dari berbagai akun di Instagram, Minggu (24/7) berikut ini. Yakin nggak mau coba?
BACA JUGA: 15 Foto ekspektasi vs realita ini bukti liburan tak pasti bikin happy
1. Menyelam sambil berfoto dengan pemandangan di atas air.
BACA JUGA :
Penampakan matahari terbit dari 9 planet tata surya, menakjubkan!
2. Bersama ikan-ikan dan bukit-bukit.
BACA JUGA :
Foto pemandangan ini hebohkan netizen, kamu tahu letak keanehannya?
3. Christian Sugiono juga nggak mau ketinggalan.
4. Selfie bareng temen-temen dan istri tercinta, Titi Kamal.
5. Wah ada Pokemonnya juga.
6. Bareng pasangan juga oke.
7. Momennya keren banget nih...
Bayi aja berani, kamu kalah. KLIK NEXT