1. Home
  2. »
  3. Wow!
6 Agustus 2016 21:29

13 Foto keren Skywalk setinggi 4.600 kaki, baru diresmikan nih!

Habis lihat foto-fotonya kamu pasti jadi pengen ke sana. Yakin deh.. Nafilah

Brilio.net - Kamu pernah dengar istilah Skywalk belum? Skywalk itu tempat jalan kaki yang dibangun khusus di atas ketinggian. Buat kamu yang takut ketinggian sebaiknya memang jangan berwisata ke Skywalk, tapi buat kamu yang suka memicu adrenalin, yuk coba ke wisata ini.

Baru-baru ini Skywalk setinggi 4.600 kaki bernama The Coiling Dragon Cliff Skywalk diresmikan di China. Skywalk ini dibangun melingkar di gunung Tianmen, Zhangjiajie National Forest Park.

Tempat ini langsung ramai kunjungan lho. Para wisatawan asyik menikmati sensasi berjalan di atas ribuan kaki daratan. Rekomendasi banget deh buat kamu yang suka berpetualang!

Penasaran?

Berikut 13 foto keren Skywalk setinggi 4.600 kaki yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Sabtu (6/8):


1. Keren banget kan?

BACA JUGA :
10 Kelakuan orang China ini bikin kamu tepuk jidat saking absurdnya!


foto: cbc.ca



2. Bisa buat selfie dengan latar yang menakjubkan.

BACA JUGA :
Detik-detik banjir bandang hancurkan rumah di China, mengerikan!

foto: lonelyplanet



3. Menakjubkan, tapi ngeri sih.

foto: cnn



4. Ajak pacar seru juga nih.

foto: thestar



5. Bisa jadi agenda traveling kamu nih.

foto: cbc.ca



6. Selalu ramai pengunjung juga.

foto: cbc.ca



7. Banyak orang mengambil foto di sana.

foto: cbc.ca



8. Bikin tertarik kan?

foto: cbc.ca



9. Yuk, cus ke sana!

foto: cbc.ca



10. Ajak teman-temanmu biar asyik. Tapi jangan macam-macam ya, bahaya!

foto: cbc.ca




Gimana? Keren banget, ya kan? Ada juga videonya.. KLIK NEXT

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags