Brilio.net - Kalau kamu punya perabot rumah tangga bekas yang sekiranya sudah nggak kepakai lagi, ada baiknya kalau jangan buru-buru dibuang atau dihancurkan.
Karena siapa tahu, di kemudian hari perabot bekas tersebut bisa saja berharga mahal atau bisa diubah menjadi hiasan rumah yang keren, artistik, dan juga murah meriah bagi kantongmu.
BACA JUGA :
15 Inovasi nyeleneh tapi jenius ini pasti bikin kamu geleng-geleng
Yup, dengan kreativitas, barang-barang bekas tersebut bisa didayagunakan sedemikian rupa jadi hiasan rumah, seperti 10 contoh yang brilio.net lansir dari Kin Trc p, Kamis (16/2) ini.
1. Keran air jadi lampu hias yang kece.
BACA JUGA :
Jenius, wanita ini gunakan botol plastik bekas sebagai pengganti paku
2. Mesin jahit jadi vas bunga keren.
3. Tempat nasi legendaris jadi tampu hias.
4. Bekas baling-baling jadi kaki meja.
5. Kunci pas jadi gantungan serba guna.
6. Pralon dan keran air lagi-lagi jadi lampu hias.
7. Bekas kipas angin kuno jadi lampu putar.
8. Pesawat telepon kuno jadi lampu hias.
9. Gagang sekop bisa jadi sandaran bangku.
10. Blender bekas jadi lampu hias.
11. Kursi tua jadi tempat meletakkan ember.
12. Pipa bekas jadi rangka kursi yang kece.
13. Bekas parutan jadi lampu gantung epik.
14. Garpu jerami jadi alat untuk menggantung gelas.
15. Kunci pas jadi gantungan serba guna, lagi..