1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
30 September 2022 16:25

21 Contoh soal pronoun dalam bahasa Inggris beserta jawaban

Penggunaan kata ganti dimaksudkan agar suatu kalimat disampaikan secara lebih efektif dan tidak bertele-tele. Brilio.net
Foto: pixabay.com

Brilio.net - Dalam materi bahasa Inggris, maka tak asing dengan pronoun atau dalam arti Bahasa Indonesia adalah kata ganti. Seringnya kata ganti untuk menunjukkan subyek atau obyek tanpa harus mengulang penyebutan namanya.

Adanya pengulangan kata benda secara terus menerus, dan itu akan membuat ucapan dan tulisan berulang-ulang, sekaligus merepotkan. Penggunaan kata ganti dimaksudkan agar suatu kalimat disampaikan secara lebih efektif dan tidak bertele-tele.

BACA JUGA :
7 Contoh berita bahasa Inggris beserta struktur dan penjelasannya


Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pronoun, berikut ulasannya telah dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (29/9).

Pengertian Pronoun

Pronoun adalah kata yang digunakan untuk mengganti noun. Dalam hal ini, noun bisa jadi seseorang, suatu benda, tempat, bahkan tindakan atau gagasan. Yap, benda tersebut bisa jadi benda mati atau benda hidup.

Fungsi Pronoun

Fungsi utama dari pronoun adalah mencegah adanya pengulangan atau repetisi kata dalam suatu kalimat. Kenapa harus dicegah?Karena repetisi membuat kalimat yang ditulis jadi kurang efektif, guys. Selain dari fungsi utama, terdapat beberapa fungsi lain dari pronoun yang akan dijelaskan dengan detail di setiap jenisnya.

BACA JUGA :
15 Contoh idiom bahasa Inggris, bantu kamu seperti native speaker

Jenis-jenis Pronoun

Secara umum, ada 9 jenis pronoun atau kata ganti dalam bahasa Inggris, yaitu personal pronoun, possessive pronoun, reflexive pronoun dan intensive pronoun, interrogative pronoun, relative pronoun, demonstrative pronoun, indefinite pronoun, dan reciprocal pronoun.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags