1. Home
  2. »
  3. Wow!
23 Oktober 2023 19:23

9 Potret dapur mungil estetik tanpa kitchen set ini bikin mupeng, bisa jadi inspirasi dekor emak-emak

Makeover dapur mungil ini mengusung dekorasi bernuansa pink dan putih yang membuat dapur terlihat estetik. Khansa Nabilah
Agar dinding tak gampang kotor, pemilik rumah menambah backsplash

1. Begini penampakan awal dapur milik @ayra040519 yang terlihat biasa saja. Bahkan, terkesan cukup berantakan karena beberapa perabotannya diletakkan ala kadarnya.



2. Namun, demi dapur impian bertema pink dan putih, ia pun melakukan makeover.

BACA JUGA :
11 Potret dapur kayu sederhana serba pink usai di-makeover ini bukti estetik & nyaman tak harus mewah




3. Begini hasilnya setelah makeover dapur. Agar dinding tak gampang kotor, ia menambahkan backsplash. Selanjutnya, ia juga mengganti keramiknya dengan motif marmer.



4. Ia juga menggunakan kompor tanam. Serta penataan keperluan dapurnya sudah tertata rapi di rak-rak mini. Jadi terlihat imut, ya?



5. Pemilihan warna pink dan putih memberikan kesan kalem dan girly. Ia juga memasang beberapa dekorasi pada dinding rumahnya agar makin estetik.

BACA JUGA :
10 Potret dapur kayu-seng sederhana punya perabotan komplit serba pink ini bukti mewah tak harus mahal

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags