1. Home
  2. »
  3. Wow!
1 Januari 2024 09:25

9 Potret dapur mungil outdoor di teras ini bikin masak sekaligus healing, stress auto minggat

Desain dapur outdoor ini memiliki penampilan yang cukup nyaman. Setiap sudutnya unik dan estetik. Khansa Nabilah
foto: Instagram/@l___sabrina

Brilio.net - Konsep dapur outdoor saat ini bisa jadi pilihan desain interior untuk hunian. Dengan konsep ini, suasana rumah jadi terlihat lebih lapang dengan sirkulasi pencahayaan dan udara yang baik. Rumah jadi terlihat lebih sejuk dan nggak sumpek.

Dapur yang didesain outdoor pun tampak jauh lebih lapang. Biasanya dapur outdoor memiliki konsep menyatu dengan taman sehingga memberikan kesan nyaman dari alam. Suasana dapur pun dijamin sangat cocok buat bersantai sambil beraktivitas.

Kamu bisa mencontoh desain dapur milik @l___sabrina ini, lho. Desain dapurnya sederhana tetapi konsepnya mahal karena penataannya sangat pas, nyaman untuk dipandang maupun digunakan beraktivitas. Memasak di dapur ini pun bisa sekaligus sambil healing, nggak bikin penat.

BACA JUGA :
Bukti mewah tak perlu mahal, 9 potret dapur pink simpel ini visualnya estetik meski tanpa kitchen set


Simak potretnya dihimpun brilio.net dari Instagram @l___sabrina pada Senin (1/1).

BACA JUGA :
Mewah tanpa kitchen set, 11 potret dapur mini bar kolong tangga ini perpaduan warnanya elegan pol

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags