1. Home
  2. »
  3. Wow!
14 Februari 2016 00:06

Aneh tapi nyata, gadis ini tirukan pose di foto-foto mendiang ayahnya

Tanggal 14 Februari 2016 ini adalah tepat tiga tahun ayahnya meninggal dunia. Fadila Adelin

Brilio.net - Mengenang orang tercinta yang telah tiada memang bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya seperti yang dilakukan Sarah Chrisya yang datang ke Melbourne, Australia untuk melanjutkan kuliah dan sekalian menelusuri jejak foto-foto ayahnya ketika di Melbourne.

Dalam blog pribadinya goodlcuksarah.com seperti yang dilansir brilio.net, Sabtu (13/2), dirinya menuliskan bahwa tanggal 14 Februari 2016 ini adalah tepat tiga tahun ayahnya meninggal dunia. Berbekal foto-foto lama, Sarah menelusuri setiap lokasi tempat ayahnya berfoto. Kamu penasaran dengan hasilnya? Yuk lihat hasilnya di bawah ini:

1. Sama persis ya posenya

BACA JUGA :
Ini total biaya motor yang diparkir 2 tahun di Terminal Giwangan!




2. Di sini Sarah mencoba menerima kematian ayahnya dengan cara yang unik



3. Foto dengan salah satu landmark di Melbourne

BACA JUGA :
Ngeri! Macan tutul berkeliaran di sekolah, enam orang terluka



4. Di depan University of Melbpurne



5. Walaupun sudah ada beberapa perbedaan namun masih dengan bangunan



6. Berada di taman kota



7. Sarah meminta bantuan kawan baiknya untuk membuat proyek ini



8. Kawan baiknya itu yang setia menemaninya dan mengambil fotonya



9. Di depan salah satu gedung landmark Melbourne



10. Di depan air mancur taman kota



11. Kalau yang ini settingnya belum berubah



12. Di seberang David Jones dan di bangku yang sama





SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags