1. Home
  2. »
  3. Wow!
16 September 2022 21:29

Apa arti social butterfly, kenali ciri-ciri dan tantangannya

Tipe social butterfly merupakan penggambaran interaksi seseorang yang senang bersosialisasi, terbuka, karismatik, dan ramah dengan orang lain. Kharisma Alfi Tiara
Definisi social butterfly

Definisi social butterfly.

foto: freepik.com

BACA JUGA :
Arti pansos dalam bahasa gaul, pahami ciri-cirinya


Kepribadian social butterfly adalah istilah yang dipakai oleh orang-orang yang terampil secara sosial, ekstrovert, dan disukai orang lain. Orang dengan tipe kupu-kupu sosial ini dapat mudah berteman dan memberikan energi yang positif ketika berinteraksi. Salah satu ciri social butterfly yaitu terlihat karismatik dan menarik di hadapan orang lain.

Pada dasarnya kepribadian social butterfly hampir sama dengan tipe kepribadian ekstrovert. Karena mereka cenderung ramah, mudah bergaul, dan lebih menyukai banyak orang untuk bersosialisasi. Tak jarang juga kepribadian ini membuatnya disukai oleh orang-orang.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags