1. Home
  2. »
  3. Wow!
28 Februari 2017 16:35

Ayah ini super kreatif, edit 15 foto anaknya bak di dunia fantasi

Editanya sangat sempura. Seperti benar-benar nyata. Aprilia Nurohmah

Brilio.net - Ada banyak cara bersenang-senang dengan buah hati kita. Meski sibuk, justru kehadiran anak-anak bisa jadi hiburan tersendiri. Sama halnya yang dilakukan seorang ayah berusia 44 tahun berikut. John Wilhelm yang merupakan direktur IT di sebuah perusahaan memiliki hobi fotografi maupun edit foto manipulasi.

Di sela-sela kesibukannya, Wilhelm menghabiskan waktu bersama ketiga buah hatinya. Punya putri yang lucu-lucu membuat daya imajinasi Wilhelm tergelitik untuk membuat sebuah karya. Ia kerap mendokumentasikan aksi ketiga putrinya, Lou, Mila dan Yuna.

BACA JUGA :
9 Foto pose jelek Tatjana Saphira yang bikin cowok makin kesengsem


"Saya beruntung memiliki keluarga yang kreatif dan tak ingin melewatkan masa kecil anak-anak" tutur Wilhelm.

Nah, berikut 15 karya foto manipulasi dan fantasi Wilhelm seperti dihimpun brilio.net dari designyoutrust, Selasa (28/2):


1. Jadi peri?

BACA JUGA :
10 Potret cosplayer cilik ini seperti asli dari negeri dongeng

2. Bermula dari foto biasa jadi ini.

3. Brum, brum..

4. Ah, ini lucu.

5. Kebanjiran?

6. Bisa aja deh nih papa.

7. Anaknya juga ekspresif.

8. Tidur dalam kulit kacang.

9. Cantik-cantik ya?

10. Mau dibawa kemana?

11. Wow, di dunia mana nih?

12. Keempat bidadarinya.

13. Pas banget nih ekspresinya.

14. Wah kok jadi banyak gitu?

15. Keren-keren kan fotonya?



SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags