1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
3 November 2023 10:24

Bukan pakai detergen, ini cara hilangkan noda bekas deodoran di baju putih pakai 1 jenis minyak

Noda bekas deodoran yang mengeras di baju nggak bisa dibersihkan hanya menggunakan deterjen saja. Dewi Suci Rahmadhani
foto: TikTok/@diy.lifehacks.id

Brilio.net - Deodoran merupakan salah satu produk perawatan kulit yang digunakan oleh banyak orang, baik laki-laki maupun perempuan. Produk body care satu ini juga dapat membantu mengatasi produksi keringat serta meminimalisir bau tak sedap pada ketiak.

Maka dari itu, banyak yang menggunakan deodoran saat beraktivitas di luar ruangan. Selain itu, saat menggunakan deodoran kamu juga akan merasa tetap segar selama berjam-jam. Penggunaannya juga cukup mudah, hanya perlu mengoleskan deodoran ke bagian ketiak.

BACA JUGA :
Nggak perlu beli, ini cara hilangkan bau badan pakai deodoran spray dari 1 bahan alami


Namun, di balik manfaatnya yang dapat membantu mengatasi keringat, terkadang penggunaan deodoran juga menimbulkan bekas noda menguning di bagian ketiak. Noda tersebut biasanya akan menempel di baju yang dikenakan.

BACA JUGA :
Tanpa lada atau nasi, ini cara ampuh basmi cicak cuma pakai 1 ampas dapur

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags