1. Home
  2. »
  3. Wow!
27 Februari 2023 11:25

Dapur kusam dan berantakan ini diubah jadi lebih estetik, hasil akhirnya bak ruangan baru

Dengan nuansa dapur yang baru, masak jadi betah. Maghvira Karima
foto: Tiktok/@anindietazhra

Brilio.net - Rumah merupakan kebutuhan dasar bagi setiap manusia. Pasalnya, rumah menjadi tempat seseorang untuk melakukan berbagai kegiatan mulai dari makan hingga istirahat. Tak heran jika banyak orang yang berlomba-lomba membuat rumah yang nyaman untuk ditempati.

Salah satu faktor yang membuat rumah menjadi nyaman ditempati adalah kebersihan dan kerapian. Tentu tidak akan nyaman tinggal di rumah yang kotor dan berantakan. Salah satu ruangan di rumah yang sering terabaikan kebersihannya adalah dapur.

BACA JUGA :
11 Transformasi makeover dapur kusam jadi mewah ini bikin memasak jadi lebih semangat


Ruangan untuk memasak ini seringkali kotor karena cipratan minyak atau bekas bahan masak. Salah satunya dapur milik akun Tiktok @anindietazhra. Dalam unggahannya, pemilik akun tersebut memperlihatkan dapur milik ibunya yang kusam, karena bagian temboknya terkena cipratan minyak dan bumbu dapur.

BACA JUGA :
Makeover lorong rumah sempit jadi laundry room estetik, hasilnya bikin betah nyuci

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags