1. Jika tidak terdapat penanda toilet, siapapun yang berkunjung ke warung rawon ini pasti kebingungan mencari kamar kecil.
BACA JUGA :
Serasa pindah rumah, 11 transformasi dapur dinding triplek usai renovasi jadi mewah pakai kitchen set
2. Bagaimana tidak, toilet di warung makan ini menggunakan kulkas sebagai pengganti pintu. Pengunjung pasti akan mengira jika kulkas itu hanya perabotan biasa.
BACA JUGA :
Makeover dapur kumuh cuma seluas gang senggol, 9 potret hasil akhirnya lebih sejuk dan nyaman
3. Toilet berpintu kulkas ini pun terletak di bagian belakang dekat dengan gudang, nggak akan ada yang mengira jika itu toilet.
4. Begitu pintunya dibuka, tampak sebuah ruangan yang menjorok ke dalam. Malah berasa seperti pintu kemana saja, ya?
5. Toilet ini dipasang lampu neon warna biru yang ngejreng. Unik banget.