1. Home
  2. »
  3. Wow!
29 Juli 2023 20:01

Diejek cuma sepetak, siapa sangka 9 penampakan isi rumah ini bikin kicep yang sirik

Penampakan di dalamnya tampak estetik dengan penataan dan perabotan yang pas. Hapsari Afdilla

Brilio.net - Media sosial wadah bagi jutaan atau bahkan miliaran konten tentang rumah. Mulai dari membahas soal desain rumah, makeover, grebek rumah artis, rumah di tengah desa, rumah terbengkalai, dan masih banyak lagi. Konten rumah ini semakin populer dikala pandemi dua tahun yang lalu.

Banyak orang yang banyak menghabiskan waktu di rumah, sehingga mereka mencari sesuatu yang menarik untuk dibagikan. Alhasil rumah masing-masing menjadi objek konten yang menarik sampai dengan sekarang. Tidak ada syarat untuk membuat konten rumah yang bagus. Mau rumah yang mewah, sederhana, mahal, murah, kontrakan tiga petak, atau kos-kosan kecil, semua bisa dibuat.

BACA JUGA :
Nggak tampias saat hujan, 9 potret rumah konsep terbuka tanpa atap ini desainnya kekinian banget


Seperti rumah satu ini yang dibagikan oleh pengguna TikTok dengan akun @aaskurniasih_ ini. Meski luarnya tampak sederhana dan nggak terlalu luas, namun dengan penataan yang tepat, hunian ini jadi punya daya tarik tersendiri. Bahkan, rumah ini tak jarang diejek bak rumah petak.

Penasaran seperti apa penampakannya? Berikut potret rumah sering diejek cuma sepetak, tapi dalamnya bikin kicep mereka yang sirik, dilansir brilio.net dari akun TikTok @aaskurniasih_ pada Sabtu (29/7).

BACA JUGA :
Awalnya modal Rp 70 juta, transformasi rumah bobrok di-makeover jadi mewah hasilnya nggak bikin nyesel

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags