1. Home
  2. »
  3. Wow!
28 Juni 2023 22:25

Ditawar Rp 2,5 miliar, ini 7 penampakan rumah tua berusia 88 tahun berdiri di tengah apartemen mewah

Ditawar hingga miliaran, pemilik rumah tetap mempertahankan hunian sederhananya karena sangat berarti. Khansa Nabilah
foto: TikTok/@sobatgabut13

Brilio.net - Rumah memiliki sejuta kisah yang bertahan sepanjang waktu. Selama rumah tersebut berdiri, maka sejarah dan kisahnya juga akan tetap bertahan. Rumah menjadi saksi bisu berbagai peristiwa dan perjalanan kehidupan pemilik rumahnya.

Untuk itulah, rumah menjadi bagian yang tak ternilai harganya. Seperti rumah yang berdiri di tengah mewahnya apartemen perkotaan yang berlokasi di Jakarta Pusat ini. Rumah yang sudah berdiri sejak 1935 tersebut, bahkan lebih tua dari usia apartemen dan pemilik rumahnya.

Pemilik rumah, Bu Elis tidak ingin menyerahkan rumah ini kepada pengembang. Baginya, rumahnya ini merupakan tempatnya lahir. Selain itu, ada beberapa faktor mengenai keengganan Bu Elis tak ingin pindah. Padahal, rumah sederhana tersebut sudah ditawar seharga miliaran rupiah, lho.

Meski rumahnya sudah reyot, Elis dan suami tetap bertahan di rumah ini. Penasaran kan, seperti apa penampakan rumahnya? Berikut brilio.net himpun penampakan rumahnya dari TikTok @sobatgabut13 pada Rabu (28/6).

BACA JUGA :
Rumah apik berkonsep natural minimalis ini dibangun cuma pakai material murah, intip 8 transformasinya


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags