Brilio.net - Indonesia merupakan negara yang terdiri dari archipelago atau gugusan kepulauan yang membentang dari semenanjung melayu di sebelah barat, sampai pulau Papua di sebelah Timur.
Gugusan kepulauan ini punya daratan besar sebagai pulau utama yakni, Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Gugusan kepulauan yang luas ini ternyata merupakan hasil perkembangan bumi sejak jutaan tahun yang lalu.
BACA JUGA :
Bukan Banyuwangi, ternyata pulau dekat Sulawesi ini yang jadi ujung Provinsi Jawa Timur
Nah, kamu tahu nggak sih ada fakta bahwa pulau-pulau utama di Indonesia yakni Sumatera, Jawa, dan Kalimantan itu dulunya satu daratan? Loh kok bisa pisah? Nah, untuk tahu lebih lanjut yuk simak ulasan brilio.net dari nationalgeographic.com dan britanicca.com pada Selasa (31/1) berikut ini.
BACA JUGA :
3 Suku di Indonesia yang punya mata biru, paras layaknya orang Eropa