1. Home
  2. »
  3. Wow!
1 Juni 2020 20:02

Ilustrasi 7 Princess Disney tiru outfit seleb Hollywood ini memukau

Bikin pangling. Hapsari Afdilla

Brilio.net - Sejak perkembangan teknologi semakin pesat, segala sesuatu bisa dilakukan dengan mengandalkan kecanggihan teknologi termasuk salah satunya menggambar atau membuat ilustrasi. Apalagi sekarang ini banyak seniman atau ilustrator yang kreatif membuat recreat karakter animasi menjadi seorang manusia.

Seperti yang dilakukan oleh ilustrator bernama Andres PDM asal Spanyol yang menetap di Australia. Dia membuat ilustrasi karakter disney dan dengan konsep tiru gaya outfit seleb Hollywood. Mulai dari Princess Elsa dan Anna, Princess Rapunzel dan masih banyak lagi.

BACA JUGA :
9 Ilustrasi Princess Disney dibuat modis, jadi kekinian


Kira-kira seperti apa ya penampakan Princess Disney tiru gaya outfit para seleb Hollywood? Berikut brilio.net rangkum dari Instagram @apdmarts, Senin (1/6).

1. Sama-sama cantik dan banyak dikagumi, Gigi Hadid dan Bella Hadid diubah menjadi karakter princess bersaudara yaitu Elsa dan Anna dari film Frozen. Gimana udah mirip belum?

BACA JUGA :
8 Aksi Princess Disney selama pandemi, sleeping beauty tidur terus

2. Memerankan Princess Jasmine dalam film Aladdin, gaya Naomi Scott diilustrasikan lewat karakter yang pernah ia perankan nih.

3. Outfit Bella Hadid ditirukan kembali oleh Princess Rapunzel? Kira-kira kamu pilih yang mana nih?

4. Begini hasilnya jika gaya Emma Watson sehari-hari di recreat dalam bentuk karakter Belle.

5. Seorang penyanyi keturunan Hawaii Nicole Scherzinger, gaya berpakaiannya disandingkan dengan princess Moana yang juga berasal dari Hawaii.

6. Seorang produser dan host Annie Georgia yang stylish direcreat gaya berpakaiannya menjadi Princess Yasmine.

7. Caroline Daur seorang model yang selalu berpakaian stylish ini dibuat duplikatnya menjadi Princess Merida.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags