1. Home
  2. »
  3. Wow!
4 Juni 2022 07:58

Konstitusi adalah, ketahui pengertian, nilai, dan jenisnya

Istilah konstitusi berasal dari bahasa Perancis 'constituer' yang memiliki arti membentuk. Kharisma Alfi Tiara
foto: freepik.com

Brilio.net - Sebuah negara yang menganut paham konstitusionalisme adalah sistem negara yang menjadikan konstitusi sebagai perwujudan hukum tertinggi. Indonesia merupakan negara yang menganut paham tersebut. Hal ini sesuai dengan Undang-Undang Dasar 1945 pasal 1 ayat 2 yang menyebutkan bahwa kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang Dasar.

Istilah konstitusi berasal dari bahasa Perancis 'constituer' yang memiliki arti membentuk. Kata constituer sendiri memiliki maksud sebagai pembentukan suatu negara. Maka dari itu, konstitusi mempunyai kedudukan yang tinggi dalam hukum.

BACA JUGA :
Infografis adalah media visual, ketahui manfaat dan jenisnya


Untuk memudahkan pemahaman terkait dengan konstitusi, berikut ini perlu diketahui pengertian, nilai, dan jenisnya konstitusi, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Jumat (3/6).

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags