Ciri-ciri orang yang beriman.
foto: Pexels/Thirdman
BACA JUGA :
Pengertian mukjizat menurut Islam, ketahui unsur-unsur dan jenisnya
Adapun ciri-ciri orang yang sempurna imannya adalah sebagai berikut:
1. Jika mendengar sebutan Allah, hati mereka merasa gemetar karenanya.
2. Jika mendengar bacaan ayat-ayat Allah, bertambah keimanannya.
3. Senantiasa bertawakal kepada Allah.
4. Mendirikan salat dan berseru kepada orang lain untuk ikut melaksanakannya.
5. Menafkahi rezekinya di jalan Allah.
6. Senantiasa bersabar terhadap apa yang menimpa mereka dan termasuk orang yang berjihad fisabilillah.