1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
20 September 2022 09:22

Pengertian melukis menurut KBBI beserta tahapan dan jenis tekniknya

Melukis adalah kegiatan mengekspresikan jiwa pelukis melalui media ungkap dan teknik penggarapannya dilakukan berdasarkan prinsip seni rupa. Dewi Suci Rahmadhani
Langkah-langkah dalam melukis

Langkah-langkah dalam melukis.

foto: Unsplash/Mike Petrucci

BACA JUGA :
Pengertian seni rupa terapan, ketahui unsur, fungsi, dan jenisnya


Adapun langkah-langkah yang dilakukan dalam melakukan aktivitas melukis adalah sebagai berikut:

1. Persiapan.

Sebelum memulai aktivitas melukis, ada baiknya mempersiapkan peralatan dan bahan yang diperlukan untuk melukis seperti kuas, cat air, kanvas, dan piring palet.

BACA JUGA :
Pengertian kerajinan adalah, ketahui jenis-jenis, fungsi, dan aspeknya

2. Buat campuran warna yang diinginkan.

Selanjutnya, aktivitas melukis dapat dimulai dengan mempersiapkan warna-warna yang akan digunakan ketika membuat lukisan.

3. Buat gambar sketsa.

Sebelum membubuhkan cat air ke kanvas, pelukis dapat membuat sketsa gambar terlebih dahulu dengan menggunakan pensil atau krayon.

4. Bubuhkan cat air pada sketsa.

Setelah menyelesaikan tahapan sebelumnya, pelukis dapat menuangkan cat air ke dalam bidang gambar sketsa yang telah dibuat.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags