7. Tampak pula kulkas dua pintu dan mesin oven yang tertata rapi di dapur. Penataan ini dilakukan sendiri oleh Kartika.
BACA JUGA :
13 Potret rumah megah bak kastil Kartika Putri dan Habib Usman, dapur kotornya mewah bermotif marmer
8. Dapur ini dibuat menyatu dengan ruang makan. Sehingga, sangat nyaman dan cocok sebagai tempat berkumpul dengan keluarga.
BACA JUGA :
Momen 11 seleb catwalk bareng buah hati, ekspresi anak Kartika Putri bikin salah fokus
9. Juga ada meja bar pada sisi dapur. Tampilannya apik dengan full marmer. Kartika menyebut, meja bar ini biasanya tempat ia ngobrol bareng putri sambungnya, Ipeh.
10. Meski memiliki dapur dengan nuansa mewah, namun jarang dipakai lantaran Kartika Putri mengaku tak bisa memasak. Sehingga, dapur yang lebih sering digunakan yakni dapur kotor.
11. Didominasi marmer warna putih, dapur kotornya terlihat bersih meski penuh dengan perkakas saat memasak.