6. Hasil jerih payahnya di Indonesia ia gunakan untuk membuat rumah untuk keluarga di kampung halaman.
BACA JUGA :
9 Potret ruang makan Arie Kriting di kampung halaman Baubau, banyak bingkai foto para wali di dinding
foto: Instagram/@jirayutdaa4official
7. Waktu bergulir, hanya berselang 1 bulan kemudian rumahnya sudah dibangun tembok hingga atap. Jirayut kala itu berdoa agar proses pembangunan berjalan lancar.
BACA JUGA :
9 Potret kamar tidur Nathalie Holscher, area mandinya dibuat terbukaa cuma ditutupi gorden
foto: Instagram/@jirayutdaa4official
8. Penggunaan warna cat monokrom menjadi gaya yang diterapkan oleh Jirayut di rumah barunya yang terdiri dari satu lantai saja.
foto: Instagram/@jirayutdaa4official
9. Hunian ini menerapkan konsep ruangan terbuka di bagian teras rumahnya. Dengan begitu, jelas sekali langit biru bisa dinikmati ketika sedang bersantai.
foto: Instagram/@jirayutdaa4official
10. Berada di ruangan paling depan, inilah penampakan kamar Jirayut yang luas. Dilengkapi dengan AC dan juga kamar mandi.
foto: Instagram/@jirayutdaa4official
11. Dapur di rumah baru Jirayut sangat terlihat bersih dan nyaman untuk digunakan memasak bersama keluarga.
foto: Instagram/@jirayutdaa4official