6. Bukan hanya nyaman, bentuknya yang disebut Boy seperti telur tampak begitu menggemaskan.
BACA JUGA :
Rumah 30 M Boy William bak hunian di film Twilight, ini 9 potret dapurnya menyatu ruang tamu
7. Pemeran Dimsum Martabak itu mengatakan bagian favorit di kamar mandinya adalah shower. Shower tersebut airnya akan menyala secara otomatis ketika mandi.
BACA JUGA :
Ikuti sang anak, 7 potret ibu Boy William usai oplas ini dipuji makin awet muda
8. Tak kalah mewah dan canggih, bagian kloset duduknya di toilet Boy dilengkapi dengan alat pengendali jarak jauh atau remote.
9. Usut punya usut, Boy sempat mengatakan jika harga kloset itu mencapai Rp 200 juta. Tak heran bila memiliki fitur yang canggih ya.