5. Terakhir adalah dapur yang sebelumnya memakai lantai semen. Kini, terlihat dapurnya makin instagramable dengan kitchen set yang dilapisi marmer.
BACA JUGA :
Transformasi dapur rumah subsidi dimakeover bak dapur gedongan, hasilnya bikin tercengang
6. Ia juga menambahkan ruang makan yang dulunya tak ada. Ruangan tersebut dibuat dengan membongkar sekat antara dapur menuju ruang keluarga.
7. Perubahan juga terlihat di kamar utamanya. Jika dulu sangat sederhana dengan lantai semen, setelah renovasi tampak makin istimewa bukan. Nggak hanya makin luas, penataannya pun estetik.
BACA JUGA :
Makeover kamar triplek jadi Instagramable pakai barang bekas, bukti estetik nggak harus beli baru