Brilio.net - Tubuh ulat yang lembek dan bentuk menggelikan membuat siapa saja enggan mendekatinya. Padahal ulat sebenarnya hanyalah tahap larva dari seekor ngengat atau kupu-kupu yang akan berubah menjadi binatang indah bersayap.

Tidak semua ulat tampak menggelikan lho. Ternyata ada juga ulat denagn bentuk dan warna unik. Punya tanduk, bulu unik dan lain sebagainya.

Seorang fotografer bernama Igor Siwanowicz memotret bentuk ulat yang super unik. Ulat tersebut dipotret dengan jarak dekat. Setelah diamati lebih dalam, bentuk mereka bervariasi. Bulunya pun warna-warni.

Igor sendiri ialah seorang Neurobiologis di Janelia Research Campus, tepatnya di Howard Hughes Medical Institute, Virginia. Tak hran ia sangat suka mengabadikan foto ulat. Karya-karya Igor pun diunggah di akun media sosial.

Berikut ulat hasil jepretan Igor dilansir brilio.net dari photo.net @Igor Siwanowicz, Kamis (1/2).

1. Bentuk ulat dari ngengat Crecopia.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

2. Ulat Spicebush Swallotail.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

3. Ulat Kaca Pintal, indah juga bentuknya.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

4. Ulat Tussock, semacam punya tanduk.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

5. Ulat ini dinamai Monyet Siput.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

6. Ulat Brahmaea Certhia, unik juga bentuknya.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

7. Ngengat Imperialisme saat masih ulat, unik warnanya.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

8. Unik banget bentuk ulat Saddleback ini.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

9. Ulat Eupackardia Calleta, warnanya tidak biasa. Bentuknya pun unik seperti ada duri-duri ditubuhnya.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz

10. Ulat Automeris Naranja, bentuknya seperti tanaman.

ulat bentuk warna unik  photo.net/@Igor Siwanowicz