Brilio.net - Saat menghadiri acara apel pagi di Lapangan Silang Monas, Jakarta pada Rabu (25/4), Presiden Joko Widodo (Jokowi) tampak hadir bersama Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) wanita yang sempat mencuri perhatian publik. Beberapa wanita yang menggunakan jas dan kacamata hitam tampak begitu waspada dalam mengawasi Presiden.

Kehadiran sosok Paspampres wanita bisa dikatakan merupakan hal yang cukup baru. Terlebih ini merupakan keinginan Presiden Jokowi agar semangat perjuangan R.A Kartini terus dapat diimplementasikan hingga kini.

Tak hanya Paspampres wanita yang dengan sigap melindungi Presiden saja, seperti yang kita ketahui Ibu Negara, Iriana Widodo pun selalu dikelilingi oleh beberapa ajudan wanita. Sebutlah sosok Kapten Adm Sandhyca Putrie, salah satu ajudan yang begitu sigap mengawali setiap langkah Ibu Negara.

Sandhyca Putrie sendiri berpangkat sebagai Kapten dari Korp Administrasi dan merupakan anggota TNI Angkatan Udara. Wajahnya yang cantik kerap membuat banyak orang penasaran. Nah berikut brilio.net lansir dari @sandhycaputrie, potret sosok Sandhyca ajudan Ibu Iriana yang cantik, Sabtu (5/5).

1. Ini dia sosok Sandhyca saat bersama Ibu Negara Iriana.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

2. Cantik banget, ya nggak?

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

3. Saat bertugas, Sandhyca adalah sosok yang begitu sigap.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

4. Sandhyca merupakan seorang TNI Angkatan Udara.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

5. Ia merupakan seorang Kapten dari Korp Administrasi.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

6. Gayanya kece banget.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

7. Saat tak menggunakan baju dinas, penampilan Sandhyca tampak begitu berbeda.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

8. Gaya rambut terurai juga membuat Sandhyca begitu memesona.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

9. Nggak kalah kece dari cewek-cewek lainnya kan?

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net

10. Cantiknya bikin hati berdesir.

ajudan Ibu Negara Iriana  2018 brilio.net