Brilio.net - Mayoritas masyarakat Korea Selatan memang bukan pemeluk agama Islam. Tapi ada beberapa cewek Korea yang sempat viral di media sosial karena memakai hijab.

Seperti kebanyakan bintang drama Korea yang selalu fashionable, cewek-cewek Korea memang tak mau kalah dalam hal penampilan. Dan selalu tampil menarik ini ternyata juga dilakukan oleh cewek Korea yang berhijab. Salah satunya adalah Kim Miso.

Kim Miso adalah gadis blasteran Korea-Moroko dan merupakan selebgram sekaligus beauty vlogger yang seringkali membagikan tips-tips tentang beauty makeup di Korea serta tutorial berhijab simpel.

Melalui akun Instagram-nya, @kimmiso1194, ia juga berbagi tentang OOTD, gaya berhijab dan masih kesehariannya menjadi guru bahasa Arab di Korea Selatan. Seperti apa sih potret Kim Miso? Yuk simak di bawah ini, biar nggak penasaran!

1. Ini Kim Miso, gadis Muslim blasteran Korea-Maroko yang ngehits di Instagram.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

2. Ia seringkali membagikan gaya OOTD, tips kecantikan hingga cara berhijab di Instagram-nya, @kimmiso1194.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

3. Menikmati kopi di cafe tempat setting K-Drama.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

4. Ia juga gemar olahraga ski lho. Apalagi di musim dingin di Korea saat ini, cewek yang juga mengajar bahasa Arab di Korea ini makin rajin berbagi foto kegiatan berselancarnya.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

5. Saat Miso lagi pakai pakaian tradisional Korea atau hanbok nih. Anggun banget kan?

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

6. Miso juga kerap tampil ala street style, lho! Ini salah satu gayanya. Swag abis ya?

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

7. Berpose di depan patung Raja Sejong, raja yang terkenal jasanya dalam menciptakan abjad Korea Selatan, Hangeul.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

8. Saat main ke LINE FRIENDS Store Itaewon nih. Meluk si Sally nih.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

9. Ia juga gemar ikut festival anak muda lho. Kim Miso tampak menggunakan gaya hijab pashmina one side tail yang simpel dengan bahan pashmina cashmere yang nyaman digunakan.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net

10. Manis dan elegan mengenakan hanbok padu padan warna soft pink dan putih.

kim miso Korea Maroko  2017 brilio.net