Brilio.net - Belakangan beredar foto dokter cantik menyuntik seorang siswa yang kemudian viral di media sosial. Dokter itu awalnya diduga bernama Estelita Liana. Namun pada Senin (28/8), Estelita yang masih menjalani koas memberi klarifikasi. Melalui akun Instagramnya @lilyestelita, ia menyatakan bukanlah wanita yang ada dalam foto viral tersebut.

bukan estelita  instagram @lilyestelita

"Semangat mencari sang dokter cantik guys! Maaf itu bukan saya yang ada di foto, mirip banget yaa? Lucu banget tp emang fotonya! Goodluck!" jelas Estelita dalam akun Instagramnya.

Memang sosok dalam foto tersebut sangat mirip dengan Estelita. Nah buat kalian yang penasaran bagaimana cantiknya Estelita hingga dikaitkan dengan foto dokter viral, yuk intip foto selfienya di bawah ini:

1. Estelita memiliki paras cantik sehingga diduga menjadi wanita dalam foto dokter viral.

bukan estelita  instagram @lilyestelita

2. Ia memang menjadi mahasiswa Kedokteran UGM.

bukan estelita  instagram @lilyestelita

3. Perlu diketahui, ia merupakan Miss Supranational 2014.

bukan estelita  instagram @lilyestelita

4. Ia juga kerap menjuarai beberapa kompetisi modeling.

bukan estelita  instagram @lilyestelita

5. Selain cantik, ia juga pintar. Salah satu prestasinya ialah menjadi Asisten Dosen Anatomi Patologi.

bukan estelita  instagram @lilyestelita