Brilio.net - Beberapa fashion item karya desainer terkenal tidak diragukan lagi kualitas dan keindahannya. Karya mereka kerap dipamerkan di ajang fashion lokal hingga dunia. Karya yang telah dipamerkan kerap menjadi buruan para penggila fashion.
Salah satu desainer Christopher Kane mengenalkan desain sepatu terbaru di ajang London Fashion Week. Tidak seperti sepatu kebanyakan, karyanya ini berbahan spons. Bahan spons tersebut masih berbentuk utuh lho.
Meski demikian, sepatu ini ludes terjual. Padahal harganya mencapai Rp 14 juta. Meski tampak sederhana ternyata sangat dikagumi pecinta fashion.
Penasaran seperti apa bentuk sepatu berbahan spons ini? Yuk simak fotonya berikut dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (25/9).
1. Sepatu ini benar-benar berbahan spons utuh.
foto: Instagram/@rochelljames
2. Beberapa spons digunakan sebagai hiasan di bagian depan sepatu.
foto: Instagram/@18.01london
3. Bantalan kaki terbuat dari spons utuh, empuk jadinya.
foto: Instagram/@christopherkane
4. Paduan warnanya cukup serasi.
foto: Instagram/@totally_haute
5. Mau membeli sepatu ini?
foto: Instagram/@totally_haute
Recommended By Editor
- 10 Cosplay low budget orang Indonesia ini absurdnya bikin ngakak abis
- 7 Logo kombinasi makanan & elemen lain karya anak bangsa, bikin takjub
- 5 Langkah awal jadi creator sukses, kolaborasi di AXIS Pop Up Station
- 10 Sneakers bermerek ini diubah jadi patung, hasilnya bikin takjub
- Tak cuma sepak bola, 10 koreografi suporter basket ini keren abis