Brilio.net - Makeup selalu identik dengan wanita, tapi hari ini dunia kecantikan juga menarik perhatian kaum lelaki. Makeup tak lagi semata-mata untuk anak perempuan tapi laki-laki pun makin banyak yang ahli merias wajah sendiri. Sebut saja James Charles, model cowok pertama untuk kosmetik Covergirl yang terkenal karena bakatnya dalam bermakeup. Padahal usianya masih 17 tahun.

Nah, kali ini ada seorang bocah 10 tahun bernama Jack yang memiliki skill makeup juara. Di usianya yang masih terbilang muda, Jack sudah tahu bagaimana cara blending, shading, contouring dan bahkan menggunakan bulu mata palsu. Dengan skill makeupnya, banyak orang yang yakin ia akan menjadi beauty guru saat berusia 20-an tahun.

Penasaran seperti apa skill makeup Jack? Ini dia foto-fotonya yang brilio.net kutip dari Lifebuzz dan akun Instagram miliknya, Senin (5/6).

1. Bagi generasi sekarang, cukup mudah untuk menjadi terkenal. Dengan bantuan media sosial, hampir semua orang bisa dikenal dan diikuti oleh banyak orang.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

2. Setidaknya begitulah dengan dunia kecantikan saat ini. Makeup artist kini mendapat banyak perhatian dari generasi sekarang. Terlebih bila riasan mereka unik dan inovatif.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

3. Sama halnya dengan seorang bocah asal Inggris ini yang telah menjadi bintang internet karena kemampuan makeup yang ia miliki.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

4. Di usianya yang masih 10 tahun, Jack memiliki skill makeup juara.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

5. Lihatlah kemampuan makeup yang ia miliki, mulai dari blending sampai contouring.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

6. Saat anak-anak seusianya sibuk belajar dan mengejar cita-citanya, Jack telah menemukan passion-nya dalam dunia makeup.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

7. Jack bahkan ahli memakai bulu mata cetar.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

8. Ia kerap mengunggah hasil makeup di Instagram dengan nama @makeuupbyjack.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

9. Followernya kini sudah mencapai 150 ribu.

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack

10. Jadi gimana kemampuan makeup Jack menurutmu?

makeup Jack  2017 instagram.com/makeuupbyjack