Dalam teknologi internet dikenal istilah-istilah atau singkatan seperti, SIM, APN, AMOLED dan lain sebagainya. Namun nyatanya sebagian besar masyarakat hanya tahu singkatan-singkatan tersebut tanpa tahu artinya, meskipun sering mengucapkanya di kehidupan sehari-hari.
Biar nggak bingung berikut ini arti singkatan-singkatan yang biasa digunakan dalam internet seperti yang dikutip dari laman Facebook @greenyatra.
1. LED
Tentunya kita akrab kan dengan istilah LED yang sering digunakan pada teknologi smartphone, TV lampu dan lain sebagainya.
2. SIM
Bukan Surat Izin Mengemudi lho yaa, SIM ini adalah yang sering kamu sebut deng kartu provider.
3. VPN
Yang sering internetan pasti sudah paham dong apa itu artinya VPN.
4. YAHOO
Pasti sudah banyak yang tahu kan kalau Yahoo adalah sebuah singkatan yang memiliki arti tersendiri.
5. IMEI
Tanpa adanya IMEI, sebuah smartphone tidak bisa digunakan untuk mengaktifkan sebuah kartu SIM.
6. OLED
Teknologi layar yang satu ini baru-baru ini digunakan dalam smartphone fenomenal milik Apple, yaitu iPhone X.
7. GOOGLE
Nggak percaya kalau Mbah Google punya singkatan? Coba deh Mbah Googlenya di tanya.
8. VIRUS
Bukan VIRUS judul lagunya Slank yaa, VIRUS yang sering menyerang perangkat elektronik ternyata memiliki arti lho.
9. COMPUTER
Hayo ngaku siapa yang nggak tahu singkatan dari COMPUTER?
10. WINDOW
Bukan jendela! WINDOW yang dimaksud adalah sistem operasi komputer/smartphone yang ternyata memiliki singkatan.