Pada Oktober 2018 kemarin, terlihat Kanye West di ruangan bersama Presiden Trup dan dia mengetik password di handphone-nya yaitu "000000". Banyak dari kita yang mungkin menggunakan password sama atau sejenis yang mudah di-hack.
Grup penyelamat Cyber memberikan informasi mengenai password terburuk di 2018 yang banyak digunakan di internet dan sudah sering terkena masalah di tahun-tahun sebelumnya.
Kombinasi angka yang berurutan dan sangat mudah, begitu juga dengan nama tokoh terkenal (Nama Presiden "Donald" di urutan ke 23) menjadi bagian dari password terburuk pada tahun 2018 yang sangat mudah di-hack.
Nah, berikut ini adalah top 20 passwordyang sebaiknya tidak kamu gunakan.
1) 123456
2) password
3) 123456789
4) 12345678
5) 12345
6) 111111
7) 1234567
8) sunshine
9) qwerty
10) iloveyou
11) princess
12) admin
13) welcome
14) 66666
15) abc123
16) football
17) 123123
18) monkey
19) 654321
20) !@#$%^&*
So guys, kalau password kamu tercantum di atas, disarankan untuk segera diubah ya.
Source
- https://www.iflscience.com/technology/if-your-passwords-on-this-list-then-you-should-change-it-right-now/