Padatnya lalu lintas di kota membuat para idol dan artis Korea pernah terlihat menggunakan fasilitas umum kereta bawah tanah alias subway. Kereta bawah tanah menjadi salah satu pilihan yang cukup efisien untuk dijadikan alat transportasi. Murah dan cepat, kereta bawah tanah di Korea Selatan tepat waktu dan jarang sekali telat saat keberangkatan dan kedatangannya.
Nah, beberapa artis Korea Selatan ini pernah tertangkap kamera sedang naik kereta bawah tanah.
1. Park Bo Gum.
Pria lulusan Universitas Myongji pada Februari 2018 ini suka naik kereta bawah tanah karena ingin selalu tepat waktu. Kerabat dari agensinya juga pernah mengatakan bagaimana aktor drama Encounter tersebut menolak tawaran untuk memanggilkan Bo Gum taksi dan ia lebih memilih kereta bawah tanah terdekat.
2. Kim Yoo Jung.
Wanita yang akan menjadi pemeran utama untuk drama terbaru garapan SBS bertajukConvenience Store Saet Byul pernah merasakan naik subway. Hal itu bisa dilihat dari foto yang ia unggah di akun sosial medianya.
3. Kim Jae Hwan.
Meski kini sudah menjadi artis terkenal, Kim Jae Hwan, mantan personel Wanna One itu tetap rendah hati dan melakukan aktivitasnya seperti sebelumnya. Salah satunya adalah naik kereta bawah tanah.
4. Kim Yo Han.
Pria yang mengaku tertarik menggeluti dunia akting selain berkarier di bidang musik yang saat ini dia jalani, Kim Yo Han, terlihat naik transportasi umum sendirian.
5. Kyuhyun Super Junior.
Cho Kyuhyun adalah seorang penyanyi Korea Selatan, aktor, dan pembawa acara. Dia adalah salah satu anggota dari grup K-Pop Super Junior (idol generasi kedua) serta sub-unitnya Super Junior-M dan Super Junior-K.R.Y. Ia juga mantan anggota dari S.M. The Ballad.
Kyuhyun terlihat sedang mengobrol dengan seseorang saat naik subway. Ia pun terlihat tanpa memakai make up sehingga terlihat seperti masyarakat biasa.
6. Jaekyung.
Pada tahun 2011, hujan yang mengakibatkan banjir dan longsor di beberapa wilayah di Seoul, Korea Selatan jelas berpengaruh sangat besar pada aktivitas di dunia hiburan. Beberapa artis terpaksa naik subway agar bisa datang ke lokasi tepat waktu. Salah satunya Jaekyung, anggota dari Rainbow (nama girlband pada zaman itu). Ia terjebak banjir dan akhirnya memutuskan naik subway untuk memenuhi kesibukan jadwalnya.
7. Songhae.
8. Kim Soohyun.
9. Gong Yoo.
Gong Ji-cheol atau yang lebih dikenal dengannama keartisannya yaitu Gong Yoomerupakan seorang aktor kenamaan asal Korea Selatan. Ia telah aktif di dunia hiburan sejak tahun 2001. Aktor ini pernah membintagi drama yang cukup populer yaitu Guardian: The Lonely and Great God (Goblin)serta film yang cukup fenomenal dengan zombienya, Train to Busan.
10. V BTS.
V BTS pernah mengunggah dua foto melalui aplikasi Weverse yang menampilkan dirinya tengah menggunakan transportasi umum kereta bawah tanah atau subway. V tidak menggunakan masker saat berada di dalam kereta bahkan V juga melepas topi yang ia kenakan. Perjalanan menggunakan kereta bawah tanah itu pun langsung viral dan menjadi tren di situs mesin pencari real-time Daum Entertainment, nomor 4 untuk V dan nomor 5 untuk V Subway.
Menariknya, topi yang digunakan pelantun Sweet Night dalam foto unggahannya itu mendapat perhatian publik. Topi tersebut terasa spesial lantaran terbuat dari poliester daur ulang dan merupakan produk Fair Trade yang hasil penjualannya akan diberikan kepada pekerja pembuat topi tersebut.
11. V BTS dan Park Bogum.
Persahabtan antara aktor Park Bo Gum dan idol V BTS sudah tak asing lagi. Keduanya beberapa kali terlihat bersama mulai dari nonton konser idol lain, makan bareng dan bahkan pernah berlibur bersama. Bak adik kakak, keduanya sering memamerkan kekompakan mereka di media sosial. Serta pernah terlihat naik kereta bawah tanah bareng. So sweet!
12. Jaejoong JYJ.
13. Bomi APINK.
14. G-Dragon.
15. Somi dan Yoojung Weki Meki.
16. L INFINITE.
17. Seong Woo dan Daniel Wanna One.
18. Boyband XXIV.
19. Kim Go Eun dan Seo Kang Joon.
20. Han Hyo Joo.
21. Baek Ji Young.
Source
- https://www.allkpop.com/article/2020/03/these-6-celebrities-keep-it-real-by-taking-public-transportation-all-the-time