Bangun pagi tentunya adalah hal yang menyenangkan , bagi sebagian orang.
Dan sebaian orangnya lagi , bangun pagi adalah hal yang sangat membosankan.
Apalagi bagi mereka yang sekolah, kerja, atau ngampus . Mungkin sudah bosan dan ingin segera mendapatkan hari libur, agar dapat tidur dengan bebas sampai nyenyak sampai siang.
Sumber : https://kapsulmetama.com
Hemm, andai kamu tahu bahwa bangun pagi itu lebih bermanfaat bagi kesehatan dibanding bangun siang. Apalagi jika anda bangun pagi sudah dijadikan kebiasaan pada pola hidupnya.
Sebaiknya anda yang jarang bangun pagi simak dulu manfaat bangun pagi di bawah ini :
1. Membuat orang lebih sukses
Pernyataan ini dibuat berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh universitas Texas di tahun 2008. Mereka melihat data mahasiswanya, yang ternyata mahasiswa yang memiliki nilai IPK atau GPK yang lebih tinggi adalah mahasiswa yang sering bagun pagi. Berbanding ternalik dari mahasiswa yang suka datang telat, dengan memiliki nilai di bawah rata-rata.
2. Membuat suasana hati lebih bahagia
Mereka yang bangun lebih pagi kebanyakan hidup nya selalu bahagia. Maksudnya bukan selama hidupnya akan merasa bahagia,melainkan akan membuat suasana hati seseorang menjadi lebih bahagia secara umum setiap harinya. Coba anda perhatikan saja manula, pasti ia lebih bahagian dibanding anak-anak muda. Sebab manula lebih seing bangun pagi ketimbang anak muda yang suka tidur larut malam akibat sibuknya pekerjaan.
3. Memiliki tubuh yang lebih sehat dan bugar
Orang yang biasa bangun pagi pasti ia akan merasakan kesejukan udara pagihari, tentunya itu sangat menyehatkan. Apalagi udara pagi memebuat naluri kita seakan-akan ingin berolahraga (tergantung, setiap orang pasti beda beda), yang tentunya akan membuat badan menjadi lebih bugar jika melakukannya.
4. Membuat mental lebih sehat dan positif
Coba anda perhatikan orang yang suka begadang atau yang sering bangun siang atau anda sendiri jika merasa.
Karakter orang yang suka bangun siang , merka sering mengalami penurunan mental, cenderung memiliki pikiran yang negatif (bisa,cemas, pesimis, depresi,jorok), terkadang kecerdasan dan kreativitas mereka juga menurun.
Nah, pada orang yang suka bangun pagu justru malah memiliki karakter yang sebaliknya.
5. Lebih produktif
Ya memang, mengapa orang yang suka bangun pagi akan lebih produkif ?
Sebab mereka lebih memiliki waktu yang banyak untuk menyiapkan pekerjaan, selagi orang lain masih pada tidur.
Apakah kalian pernah mendengar pepatah ini Jangan bangun siang nanti rezeki dipatok ayam.
Kurang lebih seperti itu, namun pada intinya sama saja..
Mungkin pepatah ini ada benarnya juga bila kita mengaitkannya satu sama lain dari manfaat bangun pagi.
Nah, jadi apakah anda sekarang ingin merubah pola tidur anda ?
Silahkan pikirkan ....
Source
- https://www.kompas.com