Kehidupan di dunia ini memiliki perubahan dari tahun ke tahun. Seperti manusia yang terus berkembang setiap harinya, begitu juga dengan barang atau objek lain yang sering kita pakai untuk memenuhi kebutuhan manusia yang terus berkembang. Perubahannya entah dari bentuk fisik hingga kemudahan dalam tingkat penggunaannya. Hampir semuanya mengalami modernisasi. Di bawah ini adalah beberapa bentuk barang atau objek yang sering dipakai oleh kita, dari zaman dulu hingga zaman sekarang.
1. Sepeda.
2. Kamera.
3. Kunci mobil.
4. Kursi anak.
5. Setrika.
6. Jam tangan.
7. Kereta bayi.
8. Mesin jahit.
9. Speaker.
10. Mesin cuci.
Source
- www.brightside.me