Brilio.net - Bagi para pecinta otomotif, mobil tak hanya jadi kebanggaan tapi juga barang kesayangan pemiliknya. Tak heran kalau sampai ada yang rela melakukan perawatan tampilan mobil dan mendandani mobil sedemikian rupa. Misalnya saja dengan mengecat body mobil sesuai selera dan kepribadian pemiliknya.
Biasanya, cat mobil akan diganti jika dirasa warna asli cat mobil sudah tak berkilau lagi. Bahkan ada juga yang mengecat mobil dengan motif dan gambar tertentu agar tampak menarik. Namun apa jadinya bila warna cat atau motif yang dipilih malah cenderung absurd? Seperti 10 desain cat mobil yang brilio.net kutip dari Emgn, Senin (15/8) berikut ini. Kira-kira bikin mobil makin cantik nggak ya?
1. Malah serem nggak sih?
2. Motif palet kayu.
3. Manik-manik?
4. Perlindungan biar mobilnya nggak dicuri?
5. Kreatif atau malah aneh?
6. Motif daun emas.
7. Apakah desain cat mobil seperti ini benar-benar menarik?
8. Mirror.
9. Making an ugly car uglier is never a bad idea!
10. Nah, kalau motif ini gimana menurutmu?
Recommended By Editor
- 15 Pengumuman kehilangan ini kocak banget, kamu bisa temukan nggak?
- 12 Meme kocak godaan lelaki kekinian ini bikin senyum-senyum sendiri
- 13 Meme Pramuka ini bikin kamu inget indahnya masa kecil, kemah yuk!
- 7 Artis ini kuliah di jurusan sastra lho, mau jadi pujangga?
- Belajar animasi di Jepang, ini 10 karya Sherina yang keren abis