Brilio.net - Penampilan keren dan menarik di depan publik sangat penting. Pasalnya penampilanlah yang menjadi penilaian saat pertama kali berjumpa dengan seseorang.
Untuk tampil menarik, banyak upaya yang dilakukan. Bisa dengan mempercantik penampilan. Namun ada beberapa orang yang ingin cara instan demi menarik perhatian. Nggak mau repot, mereka memanipulasi foto. Bahkan ada juga memanipulasi informasi.
Beberapa upaya berbohong tersebut berhasil. Namun ada pula yang gagal. Alhasil upaya membohongi orang jadi ketahuan deh. Berikut brilio.net merangkum upaya membohongi orang tapi malah gagal dilansir dari Brightside.me, Selasa (5/6).
1. Lah, alisnya nempel sampai rambut.
2. Ngakunya macet, eh dari kacamata kelihatan kalau jalannya sepi.
3. Cara cerdas untuk menipu publik.
4. Tuh kan pura-pura hamil.
5. Photosop gagal ini mah.
6. Pura-pura baca, padahal buka hape.
7. Nggak apa-apa, yang penting keren.
8. Pas nggak kuat nahan nafas, ketahuan deh bentuk tubuh yang asli.
9. Tumpukan kain tipu-tipu.
10. Niatnya pura-puratelfon orang, nggak tahunya hapenya kebalik.
Recommended By Editor
- 10 Penamaan tahun lahir anak versi apa yang lagi hits ini ngocol abis
- 10 Foto ini bikin kamu pengen bilang 'terserah bapak saja'
- 10 Potret bencana yang terjadi akibat kurang tidur, nggak fokus nih
- 10 Tingkah orang males tapi jenius ini bikin kamu ikutan mager
- Punya nama IG 'Susah', bule ini kesal banyak di-tag orang Indonesia