Brilio.net - Kereta api memang salah satu transportasi yang banyak peminatnya. Selain nyaman, jika lelah duduk, penumpang bisa berjalan-jalan untuk melemaskan kaki.

Selain itu perjalanan dengan kereta api sering menghadirkan pemandangan yang indah, berbeda dengan bus yang hanya bisa melihat jalan raya.

Namun ternyata tak semua negara memiliki fasilitas kereta api yang memadai. Apalagi di negara yang memiliki banyak penduduk seperti India. Dijamin kamu bakal pikir ulang  sebelum naik deh. Dilansir brilio.net dari indiaonline, Jumat (9/9), ini dia mirisnya kereta api lokal di India.

1. Ruang tunggu kereta apinya saja seperti ini.

kereta india  © 2016 brilio.net



2. Peronnya ternyata nggak kalah penuhnya.

kereta india  © 2016 brilio.net



3. Duh naiknya kayaknya susah banget ya, tinggi gitu nggak dikasih tangga.

kereta india  © 2016 brilio.net



4. Gereget abis, nunggunya di tengah rel kereta!

kereta india  © 2016 brilio.net



5. Buset deh!

kereta india  © 2016 brilio.net



6. Sampai keretanya nggak kelihatan.

kereta india  © 2016 brilio.net



7. Tapi mereka saling bantu lho, nolongin biar sama-sama bisa naik diatas atap.

kereta india  © 2016 brilio.net



8. Lewat jembatan gini apa nggak pada takut ya.

kereta india  © 2016 brilio.net



9. Banyak juga yang nunggu di atas atap stasiun. Biar mudah kalau kereta datangg langsung loncat.

kereta india  © 2016 brilio.net



10. Kalau ini di dalamnya nih. Tempat barang juga buat duduk.

kereta india  © 2016 brilio.net



11. Penuhnya, apa nggak sesak nafas ya.

kereta india  © 2016 brilio.net



12. Duh sampai ada anak kecil tergencet nih.

kereta india  © 2016 brilio.net