Brilio.net - Di zaman serba canggih, peralatan fotografi untuk mengabadikan gambar yang bagus kian mudah dijumpai. Baik dalam bentuk kamera analog, maupun digital. Ada yang dibanderol ratusan ribu, ada juga yang mencapai puluhan juta tergantung tipe dan mereknya.
Selain jenis kamera di atas, kalian juga bisa mengabadikan gambar melalui smartphone. Di mana beragam jenis telepon genggam di pasaran telah dilengkapi fitur kamera canggih. Tentunya, hal ini bertujuan untuk memanjakan para pengguna untuk mengambil foto.
Melalui smartphone, kamu bisa mengambil gambar kemudian membagikannya di media sosial. Salah satu media sosial yang sedang hits dan populer saat ini adalah Instagram.
Instagram sekarang ini sudah menjadi sebuah media sosial yang sangat digemari, baik anak muda hingga orang tua. Di Instagram, pengguna sangat dimanjakan dengan fitur-fitur keren, seperti berbagi momen-momen indah melalui foto ataupun video.
Selain berbagi momen indah, pengguna Instagram sekarang terobsesi sekali untuk mengunggah foto-foto yang unik, keren dengan hasil editing yang memukau agar bisa mendulang banyak like.
Dalam menghasilkan foto yang indah dan estetik, tentu diperlukan teknik berfoto yang baik, atau sudah mahir melakukan edit foto melalui PC atau aplikasi yang tersedia di smartphone.
Namun tak jarang juga muncul aksi unik dalam sesi pengambilan foto, tujuannya agar menghasilkan foto yang sesuai dengan keinginan.
Berikut 15 potret di balik pengambilan foto yang bisa bikin kamu tepuk jidat, dirangkum brilio.net dari boredpanda, Senin (17/2).
1. Niatnya agar ada efek angin-angin gitu sih.
2. Kalo ini jangan ditiru ya guys, keselamatan tetap yang utama loh.
3. Waduh demi foto sampai sebegitunya, salah posisi turun bisa jatuh tuh.
4. Demi sahabat rela deh buat nahan bau tak sedapnya.
5. Jangan mau kalah dari kucing ya, kucing aja kalo foto harus bergaya.
6. Risiko tertiup angin sih kalo ini.
7. Bukti bahwa anak zaman sekarang dah pinter loh.
8. Hasil foto seperti apa yang orang ini inginkan sebenarnya?
9. Bergaya bak model papan atas dengan memanfaatkan keadaan saat perbaikan jalan.
10. Kalo ini harus siap kena tegur pihak keamanan setempat ya.
11. Bukti cinta orangtua kepada anak.
12. Pasangan yang baik itu yang bisa menghasilkan foto yang baik ya.
13. Mungkin itu foto untuk jadi brand ambassador proyek perawatan jalan.
14. Ternyata terkadang satu fotografer gak cukup loh untuk satu model.
15. Nah loh ganggu pesawat mau takeoff.
Recommended By Editor
- Aksi emak-emak main TikTok di mal ini tuai cibiran netizen, kenapa ya?
- Kisah remaja ultah hanya dihadiri 3 orang teman ini bikin terenyuh
- Kisah pasutri sama-sama terinfeksi Corona ini bikin terenyuh
- Viral siswa difabel dibully di Purworejo, begini kronologinya
- Kisah pria ditertawakan karena bersihkan taman demi cegah Corona